
Begini Cara Tradisional Mengawetkan Bambu
On“Jumpa lagi dengan saya, Bro!” Kali ini kita akan mengupas sedikit tentang teknik pengawetan bambu secara tradisional Mas Bro, khususnya pengawetan bambu a la Jawa. Teknik pengawetan bambu yang akan kita bahas ini merupakan hasil dari riset para ahli mengenai bambu lho….